Hari Pertama Wali Kota Jaksel M Anwar Minta Jajaranya Tingkatkan Pelayanan Masyarakat
HARIAN PELITA -- Wali Kota Administrasi Jakarta Selatan M Anwar memberikan arahan jajarannya terkait peningkatan pelayanan kepada masyarakat serta memberi penekanan khususnya penanganan banjir dan...
Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Sumsel Rusuh, Polisi Amankan Sejumlah Tahanan
HARIAN PELITA -- Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Muara Beliti, Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan, Kamis (8/5/2025) pagi rusuh karena narapidana tidak hanya menguasai...
Samsat Kabupaten Bekasi Maksimalkan Pelayanan Prima Jadi Prioritas
HARIAN PELITA -- Unit layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Kabupaten Bekasi di Jalan Raya Industri Nomor 14, Pasirgombong, Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa...
Karangan Bunga Berderet di Halaman Kantor Wali Kota Jakarta Selatan
HARIAN PELITA - Karangan bunga berderet menghiasi di halaman Kantor Wali Kota Jakarta Selatan bertuliskan ucapan selamat pelantikan Wali Kota Jakarta Selatan M Anwar, Wakil...
Matsani Kepala Kesbangpol DKI, Pramono Anung Lantik 59 Pejabat Baru Pemprov
HARIAN PELITA -- Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung akhirnya melantik 59 dari 61 pejabat baru Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jakarta di Balai Agung, Balai Kota, Jakarta Pusat,...
Presiden Prabowo Subianto Menerima Bill Gates di Istana Negara, Kunjungi SDN Jati 03 Jaktim
HARIAN PELITA -- Presiden Prabowo Subianto menerima Bill Gates di Istana Negara bersama para tokoh filantropi nasional dan sejumlah menteri Kabinet Merah Putih. Sejak tahun...
Jaga Stabilitas Nasional Pemerintah Bentuk Satgas Premanisme, Basmi Preman Resahkan Rakyat
HARIAN PELITA - Menteri Koordinator bidang Politik dan Keamanan (Menpolkam), Budi Gunawan mengatakan, pemerintah telah membentuk Satuan Tugas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme dan Organisasi Kemasyarakatan...
PT Bakrie Telecom Didemo Eks Karyawan Tuntut Pelunasan Kompensasi PHK Tak Dibayar
HARIAN PELITA -- Sekitar 38 orang eks karyawan PT Bakrie Telecom Tbk (BTEL) tergabung kelompok “Solidaritas XBTel Lima” menggelar aksi demo damai pada Rabu (7/5/2025)...
Gubernur Pramono Komitmen Tingkatkan Layanan Air Bersih di Jakarta
HARIAN PELITA -- Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meresmikan Instalasi Pengolahan Air (IPA) Buaran III milik Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PAM Jaya di Jakarta...
Loket Khusus Samsat PMJ Membludak Antre Panjang Buka Blokiran STNK Kendaraan
HARIAN PELITA -- Wajib pajak membludak mereka berbondong-bondong membayar pajak kendaraan akibat penghapusan denda khususnya wilayah Depok, Tangerang, dan Bekasi. Meskipun pemutihan pajak kendaraan tidak...