PWI Karawang Resmi Dilantik, Wina: Jaga Kode Etik Jurnalistik
HARIAN PELITA -- Seluruh anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) di mana pun berada diminta untuk mengingat perjuangan wartawan terdahulu dan peran pentingnya dalam kemerdekaan Indonesia....
Bom Molotov Redaksi Jubi Papua Teror Terhadap Demokrasi dan Kebebasaan Pers
HARIAN PELITA -- Selain memprihatinkan, pelemparan bom molotov ke Redaksi Media Jujur Bicara atau Jubi terletak di Jalan SPG Taruna Waena, Kota Jayapura, Provinsi Papua...
Wow! Pelantikan Pengurus PWI Jaya Diramaikan Karangan Bunga Ucapan “Selamat dan Sukses”
HARIAN PELITA -- Puluhan karangan bunga ucapan selamat menghiasi halaman Markas PWI Provinsi DKI Jakarta (PWI Jaya) di Gedung Prasada Sasana Karya, Jalan Suryopranoto, Jakarta...
HCB Pekan Depan Kembali Diperiksa Dugaan Penggelapan Dana Bantuan BUMN untuk UKW
HARIAN PELITA -- Ketua Umum PWI Pusat versi Kongres Bandung Hendry Ch Bangun (HCB) ketika hendak diperiksa oleh polisi, HCB minta pemeriksaannya ditunda soal klarifikasi...
Cashback || Catatan Mirza Zulhadi
SEKADAR JUDUL? Bukan! Tapi itulah awal penyebab kemelut, kericuhan, atau sebut saja pemecah tubuh organisasi wartawan tertua dan terbesar di Indonesia. Jadi, jangan menengok kemana-mana...
Hendri CH Bangun dan Rekan Tidak Hadiri Panggilan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat
HARIAN PELITA --- Hendri CH Bangun, Iqbal Irsjad, dan Irmanto tidak hadir panggilan sidang di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat terkait gugatan Perbuatan Melawan Hukum...
Zulmansyah Sakedang dkk Dukung Keputusan Dewan Pers HCB Tak Berkantor di Gedung Dewan Pers
HARIAN PELITA -- Dewan Pers mengambil sikap tegas untuk mengakhiri perselisihan internal berkepanjangan di Persatuan Wartawan Indonesia (PWI). Maka keluarlah Surat Keputusan (SK) Nomor: 1103/DP/K/IX/2024,...
Kantor PWI Pusat Seperti Benteng Semua Akses Dikunci, Atal S Depari pun Dilarang Masuk
FOTO Joko Dolok HARIAN PELITA -- Suasana tegang menyelimuti Gedung Dewan Pers, lantai 4 saat mantan Ketua Umum PWI Pusat Atal S Depari dilarang masuk...
Sepakat Ikuti Hasil KLB PWI Jateng Bakal Undang Zulmansyah
HARIAN PELITA -- PWI Jawa Tengah dan pengurus Kabupaten/ Kota di provinsi ini secara tegas mendukung sepenuhnya hasil keputusan Kongres Luar Biasa (KLB) PWI Pusat,...
Makin Tak Jelas Rekening PWI Jaya Diblokir BNI, Katanya Ada Mengaku Plt Ketua PWI Jaya
HARIAN PELITA -- Rekening Persatuan Wartawan Indonesia Provinsi DKI Jakarta (PWI Jaya) di Bank Negara Indonesia (BNI) Cabang Harmoni, Jakarta Pusat sempat diblokir selama satu...