Wakil Ketua Komisi C DRPD DKI Dorong Transparansi Pengelolaan Kantin Sekolah Negeri
HARIAN PELITA -- Menanggapi berita viral di media sosial mengenai pernyataannya terkait penarikan retribusi kantin sekolah, H Sutikno Wakil Ketua Komisi C DPRD DKI Jakarta...
Rieke Diah Pitaloka Kritik Kemkomdigi Judol Telah Memangsa Anak Indonesia.
HARIAN PELITA -- Anggota DPR RI Rieke Diah Pitaloka kritik keras akibat kasus Judi Online (Judol) dan menjadikan 11 pegawai ASN Kementerian Komunikasi Digital (Kemkomdigi) RI sebagai tersangka. Rieke Diah...
Imam-Ririn Kritik Kinerja Sekda Depok Supian Suri Soal Sampah Diamanatkan Tapi Tak Dijalankan
HARIAN PELITA -- Pada debat terbuka Pilkada Depok digelar stasiun televisi, Minggu (3/11/2024) malam, Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kora Depok Imam Budi Hartono-Ririn Farabi...
Didepan Komisi XIII DPR RI Natalius Pigai Mengaku Pernah Jadi Tukang Parkir
HARIAN PELITA -- Ada cerita menarik ketika sosok Menteri Hak Asasi Manusia (HAM) Natalius Pigai tampil dan memperkenalkan diri pada rapat perdana dengan mitra kerjanya Komisi...
Sjafrie Sjamsoeddin Dilantik Menteri Pertahanan RI Periode 2024-2029
HARIAN PELITA – Sjafrie Sjamsoeddin dilantik Menteri Pertahanan (Menhan) Republik Indonesia periode 2024-2029. Pelantikan berlangsung di Istana Kepresidenan Jakarta, pada Senin (21/10/2024) dipimpin Presiden RI...
Warga Berharap Anggota DPR Baru Lebih Paham Masalah Anak Muda
HARIAN PELITA -- Anggota DPR RI periode 2024-2029 sudah dilantik banyak sosok muda mengisi kursi di gedung wakil rakyat. Lantas apa harapan masyarakat terhadap para...
Harapan Rakyat untuk Anggota DPR Baru: Fokus Bekerja Turun ke Lapangan
HARIAN PELITA -- Sebanyak 580 anggota DPR RI periode 2024-2029 telah dilantik. Rakyat pun menitipkan sejumlah harapannya untuk para anggota DPR baru ini. Pelantikan anggota...
Sultan Najamudin Raih “Detikcom Awards” Tokoh Demokrasi dan Penguat Lembaga Parlemen
FOTO Detikcom HARIAN PELITA -- Ketua DPD RI Sultan Baktiar Najamudin meraih penghargaan dari detikcom Awards 2024, dan menjadi Tokoh Demokrasi dan Penguat Lembaga Parlemen...
Raslina Rasyidin Masuk Susunan Kabinet Prabowo Gibran
HARIAN PELITA -- Susunan Calon Menteri Kabinet Prabowo-Gibran masih berseliweran dan wara wiri di jagad medsos dengan pelbagai versi. Teranyar versi menabalkan pesohor Raslina Rasyidin...
Anggota DPR RI Tak Dapat Rumah Jabatan Diganti Uang Tunjangan Perumahan
HARIAN PELITA -- Anggota DPR RI periode 2024-2029 tidak akan mendapatkan fasilitas Rumah Jabatan Anggota (RJA). Sebagai gantinya, para anggota dewan bakal mendapatkan uang tunjangan...
